• MIN 5 KOTA PALANGKA RAYA
  • MADRASAH MAJU BERMUTU MENDUNIA
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamualaikum Wr. Wb.

Madrasah Maju, Bermutu dan Mendunia, Madrasah Lebih Baik, Lebih Baik Madrasah adalah Lembaga pendidikan yang mempunyai ciri khas Islam, madrasah memegang peran penting dalam proses pembentukan kepribadian anak didik, karena melalui pendidikan madrasah ini para orang tua berharap agar anak-anaknya memiliki dua kemampuan sekaligus, tidak hanya pengetahuan umum (IPTEK) tetapi juga memiliki kepribadian dan komitmen yang tinggi terhadap agamanya (IMTAQ).

Oleh sebab itu jika kita memahami benar harapan orang tua ini maka sebenarnya madrasah memiliki prospek yang cerah.Selain pendidikan formal, madrasah juga menjamin para siswa dan siswinya pandai dalam bidang agama Islam dan memiliki akhlak yang baik. Sehingga merupakan pilihan yang sangat tepat jika kita ingin membentuk anak kita yang pandai dalam hal pendidikan formal dan memiliki akhlak yang baik dalam beragama maka madrasah adalah pilihan yang sangat tepat.

Selain itu, dari segi prestasi, madrasah memiliki pencapaian yang cukup cemerlang. Madrasah menunjukkan kualitasnnya dalam meraih juara diberbagai kompetisi baik di tingkat nasional ataupun internasional.

MIN 5 Maju, Bermutu Mendunia.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

 

Baca Juga
Lima Guru MIN 5 Kota Palangka Raya Tingkatkan Profesionalisme Melalui Seminar "SMART TEACHER SMART SCHOOL"

Palangka Raya ( Humas ) - Lima guru Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 5 Kota Palangka Raya telah meningkatkan profesionalisme mereka dengan mengikuti seminar bertema "SMART TEACHER SMART

20/02/2024 09:00 - Oleh Admin - Dilihat 644 kali
MIN 5 Kota Palangka Raya Perdana Melaksanakan Sholat Duha Berjamaah

Palangka Raya ( Humas) - Setiap  Rabu dan Sabtu pagi, Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 5 Kota Palangka Raya yang terletak di Jalan Cilik Riwut KM. 32 Kelurahan Banturung Kecamatan

17/07/2025 21:48 - Oleh Admin - Dilihat 525 kali
MIN 5 Kota Palangka Raya Gelar Aksi Bergizi dan Penyuluhan Kesehatan Gigi

Palangka Raya — MIN 5 Kota Palangka Raya melaksanakan kegiatan yang mendukung kesehatan murid melalui Aksi Bergizi dan Edukasi Gizi untuk murid kelas VI serta Penyuluhan Kesehatan

11/11/2025 20:12 - Oleh Admin - Dilihat 326 kali
Pembiasaan Pagi : Sholat Duha, Surah Al Waqiah dan Tausiyah

Palangka Raya - Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 5 Kota Palangka Raya melaksanakan kegiatan pembiasaan pagi Rabu dan Sabtu (02/08/2025) yang menjadi bagian dari penguatan karakter dan a

02/08/2025 08:33 - Oleh Admin - Dilihat 111 kali
Pembelajaran PJOK di Luar Madrasah: Murid Praktik Berenang di Wisata Surung Danum

Palangka Raya , Humas - Dalam upaya meningkatkan keterampilan berenang murid, Madrasah Ibtidaiyah Negeri  5 Kota Palangka Raya mengadakan pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga,

21/02/2025 09:41 - Oleh Admin - Dilihat 809 kali